Kuliah Pakar & Bimbingan Karir "Strategi mencari Pekerjaan bagi Tenaga Kesehatan"
Layanan Bimbingan Karir merupakan salah satu layanan dalam bidang kemahasiswaan di STIKES Gunung Maria Tomohon, yang bertujuan untuk memfasilitasi para mahasiswa untuk mempersiapkan diri dalam memperoleh pekerjaan, setelah menyelesaikan program pendidikan.
Persiapan dalam memperoleh pekerjaan itu harus dilakukan sejak mahasiswa, terutama tingkat akhir agar mahasiswa dapat memiliki kemampuan dalam memanfaatkan setiap kesempatan untuk dapat memperoleh pekerjaan maupun juga dapat menampilkan dirinya sebagai lulusan yang memiliki kemampuan baik secara sikap, pengetahuan dan keterampilan untuk dapat diterima di lapangan pekerjaan.
Sehubungan dengan proses persiapan ini maka pada hari Jumat, 18 Februari 2022, bertempat di Aula STIKES Gunung Maria Tomohon, telah dilaksanakan layanan bimbingan karir berupa kegiatan Kuliah Pakar dengan topik "Strategi mencari Pekerjaan bagi Tenaga Kesehatan", dengan menghadirkan narasumber yaitu Bpk Syaifoel Hardy.
Kegiatan ini diikuti oleh seluruh mahasiswa semester VI Program Studi Diploma Tiga Keperawatan. Kegiatan kuliah pakar ini berlangsung dengan lancar dan para mahasiswa sangat terbantu dengan adanya kegiatan ini karena semakin membuka wawasan mereka dalam mempersiapkan diri untuk menuju pada dunia kerja nanti.
Komentar
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
UJIAN SEMESTER GANJIL T.A 2024/2025 STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON
Ujian Semester Ganjil Tahun Ajaran 2024/2025 serentak di laksanakan semua Program Studi di Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Gunung Maria Tomohon. mulai dari hari senin 2/12/2024. D3
STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON MENJALIN KERJA SAMA DENGAN LEMBAGA PELATIHAN KESEHATAN BASTARI NUSANTARA
Tomohon, 14/11/2024 Penandatanganan MOU Pelatihan untuk 5 Progeam Studi STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON dengan Lembaga Pelatihan Kesehatan Bastari Nusantara. Guna untuk pengembangan ST
BTCLS STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON
BTCLS merupakan salah satu pelatihan dasar bagi perawat dalam menangani masalah kegawat daruratan akibat trauma dan gangguan kardiovaskuler. Kegiatan BTCLS dilaksanakan di STIKES GUNUN
STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON MENDAPAT KUNJUNGAN DARI KETUA LLDIKTI WIL. XVI SEKALIGUS MEMBAHAS PENERAPAN PERATURAN MENTERI.
Tomohon, Jumat, 1 November 2024. Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah XVI,Munawir Sadzali Razak, S.IP.,M.A melakukan kunjungan di STIKes Gunung Maria Tomohon dan m
APLIKASI CARING PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA KEPERAWATAN
Caring dalam keperawatan merupakan sikap atau perilaku yang memberikan perhatian, rasa peduli, dan hormat kepada orang lain secara tulus. Caring bertujuan untuk menciptakan hubungan ter
STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON LANJUT TINGKAT NASIONAL PILMAPRES 2024
Gorontalo, 7-8 Mei 2024. Virginia Putri Leleran, mahasiswa tingkat pertama semester 2, Program Studi Diploma Tiga keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Gunung Maria Tomohon men
CAPPING DAY DAN PENYAMATAN ATRIBUT MAHASISWA TAHUN AJARAN 2023/2024 STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON
TOMOHON, 13/3-2024 Capping Day merupakan simbol atau tanda dimana seseorang telah memberikan dirinya untuk dibekali dan dituntun dengan ilmu dan pengalaman di bidang keperawatan. Pemaka
PENDAFTARAN MAHASISWA BARU TAHUN AKADEMIK 2024/2025 STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON TELAH DI BUKA..
Pendaftaran Mahasiswa Baru Sekolah Tinggi ilmu Kesehatan Gunuing Maria Tomohon Tahun ajaran 2024 - 2025 telah di buka.. Buruan daftarkan diri anda segera. !
STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON GELAR PELATIHAN MANAJEMEN BISNIS DAN DIGITAL MARKETING UNTUK UMKM DI KOTA TOMOHON
Tomohon, 4 Desember 2023. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Gunung Maria Tomohon mengegelar PELATIHAN MANAJEMEN BISNIS Dan DIGITAL MARKETING di Hotel Wise Tomohon. acara Pelatihan dibuka la
WORKSHOP KURIKULUM PROGRAM STUDI ADMINISTRASI RUMAH SAKIT STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON
STIKES Gunung Maria menyelenggarakan Workshop Kurikulum Program Studi Administrasi Rumah Sakit (ARS). Dengan Narasumbernya Kaprodi Administrasi RS STIKES Dr. Soetomo Surabaya ibu&
good