• SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN GUNUNG MARIA TOMOHON
  • Cura Ut Valeas !
  • gmt@stikesgunungmaria.ac.id
  • 0895390696300
  • PMB
  • Cari

SENATOR MAYA RUMANTIR SOSIALISASIKAN EMPAT PILAR BANGSA DI STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON

Tomohon, 28/3/23. Anggota DPD RI Komite IV yang membidangi APBN, Pajak dan Pungutan lain, Perimbangan Keuangan Pusat dan Daerah, Lembaga Keuangan dan Perbankan, Koperasi, UMKM, Statistik, BUMN, Investasi, dan Penanaman modal. Senator Dr. Maya Rumantir MA. Ph.D, Sosialisasikan Empat Pilar Kenegaraan di STIKes Gunung Maria Tomohon yaitu Pancasila sebagai Ideologi bangsa, UUD 45 sebagai Konstitusi Negara, NKRI bentuk dari negara dan Bhinneka Tunggal Ika semboyan Bangsa.

Senator Maya Rumantir juga menyampaikan bahwa sosialisasi Empat Pilar Negara merupakan tugas dari setiap anggota MPR RI. Agar masyarakat khususnya STIKes Gunung Maria Tomohon terhindar dari perpecahan, karena Indonesia itu memiliki beragam suku dan budaya,

Selain mensosialisasikan Empat Pilar Negara, Senator Maya Rumantir juga mengajak Dosen dan mahasiswa yang hadir bernyanyi bersama.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
HUT PPNI ke 50 STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON MENDAPAT PENGHARGAAN DI AJANG PPNI SULUT AWARD 2024

Manado. 14 /4-2024 . Dalam memperingati hari Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) yang ke – 50, DPW PPNI SULUT mengelar kembali PPNI SULUT AWARD 2024 yang di laksanakan di

21/03/2024 10:49 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 39 kali
CAPPING DAY DAN PENYAMATAN ATRIBUT MAHASISWA TAHUN AJARAN 2023/2024 STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON

TOMOHON, 13/3-2024 Capping Day merupakan simbol atau tanda dimana seseorang telah memberikan dirinya untuk dibekali dan dituntun dengan ilmu dan pengalaman di bidang keperawatan. Pemaka

18/03/2024 14:33 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 47 kali
PENDAFTARAN MAHASISWA BARU TAHUN AJARAN 2024/2025 STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON TELAH DI BUKA..

Pendaftaran Mahasiswa Baru Sekolah Tinggi ilmu Kesehatan Gunuing Maria Tomohon Tahun ajaran 2024 - 2025 telah di buka..       Buruan daftarkan diri anda segera. !

07/03/2024 11:10 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 162 kali
PENDAFTARAN MAHASISWA BARU STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON TELAH DI BUKA..

Pendaftaran Mahasiswa Baru Sekolah Tinggi ilmu Kesehatan Gunuing Maria Tomohon Tahun ajaran 2024 - 2025 telah di buka.. Buruan daftarkan diri anda segera. !!! PENDAFTARAN GRATIS .....

15/01/2024 10:30 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 207 kali
STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON GELAR PELATIHAN MANAJEMEN BISNIS DAN DIGITAL MARKETING UNTUK UMKM DI KOTA TOMOHON

Tomohon, 4 Desember 2023. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Gunung Maria Tomohon mengegelar PELATIHAN MANAJEMEN BISNIS Dan DIGITAL MARKETING di Hotel Wise Tomohon. acara Pelatihan dibuka la

13/12/2023 13:03 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 120 kali
WORKSHOP KURIKULUM PROGRAM STUDI ADMINISTRASI RUMAH SAKIT STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON

STIKES Gunung Maria menyelenggarakan Workshop Kurikulum Program Studi Administrasi Rumah Sakit (ARS). Dengan Narasumbernya Kaprodi Administrasi RS STIKES Dr. Soetomo Surabaya ibu&

24/11/2023 14:52 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 142 kali
STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON MENGADAKAN SEMINAR PENINGKATAN KEMITRAAN UMKM

Untuk membantu meningkatkan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Gunung Maria Tomohon mengadakan Seminar Pembinaan UMKM Berbasis Kemitraan di Kota Tomohon, 1

20/11/2023 14:34 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 176 kali
PENYERAHAN SK IZIN PEMBUKAAN PRODI SARJANA KEPERAWATAN DAN PROFESI NERS OLEH KEPALA LLDIKTI 16 KEPADA STIKES GMT

Tomohon, 24 Agustus 2023, merupakan hari yang ditunggu tungu oleh semua civitas STIKES Gunung Maria Tomohon. Dimana penyerahan Surat Keputusan untuk membuka Program Studi yang baru yait

29/08/2023 09:21 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 182 kali
VISITASI LAPANGAN PEMBUKAAN PRODI SARJANA KEPERAWATAN DAN PROFESI NERS STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON

Tomohon, 13 Juni 2023. Tim Evaluasi Lapangan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi melakukan Visitasi Lapangan di Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Guning Maria Tomoh

14/07/2023 10:39 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 223 kali
PELANTIKAN PEJABAT STRUKTURAL STIKES GUNUNG MARIA TOMOHON PERIODE 2023 - 2027

Senin, 29 Mei 2023. Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Gunung Maria Tomohon, Henny Y. Pongantung, NS.,MSN.,DN.SC dan Pengawas Yayasan Ratna Miriam, Sr. Brigitte Y. David, SJMJ mel

30/05/2023 15:54 - Oleh Ivan D. Ms - Dilihat 284 kali